Indonesia Adalah Negara Yang Penuh Dengan Bermacam Rempa-rempahan, Sehingga Masyarakatnya Punya Masakan Yang Beraneka Ragam Pula, Baik Itu Antar Suku Maupun Pulau, Punya Ciri Khas Masakan Masing-masing, Blog Ini Menyajikan Resep Masakan Khas Nusantara Untuk Anda Semua, Semoga Bisa Menambah Ide Dapur Anda Untuk Membuatkan Masakan Yang Enak Untuk Keluarga Anda Dirumah. Terima Kasih, Semoga Bermanfaat.
Minggu, 03 Januari 2016
LEPET JAGUNG HUNKWE
Bahanya:
* 100 g tepung hunkwe
* 900 ml santan dr 1/2 butir kelapa
* 1 sdt garam
* 150 g gula pasir
* 1 buah jagung manis di parut
* 1 buah jagung manis disisir
* dan jagung manis, dicuci bersih, dikukus sebentar untuk membungkus
Cara Membuatnya:
1.) Rebus tepung hunkwe bersama santan, gula, garam & jagung manis sambil diaduk terus sampai meletup letup.
2.) Ambil daun jagung, lebarkan, beri adonan yg msh panas Bungkus seperti lontong daun atau seperti pd gambar, ikat bagian ujung ujungnya dgn kulit jagung juga. kemudian dinginkan agar membentuk.
~ Selamat Mencoba ~
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar