Indonesia Adalah Negara Yang Penuh Dengan Bermacam Rempa-rempahan, Sehingga Masyarakatnya Punya Masakan Yang Beraneka Ragam Pula, Baik Itu Antar Suku Maupun Pulau, Punya Ciri Khas Masakan Masing-masing, Blog Ini Menyajikan Resep Masakan Khas Nusantara Untuk Anda Semua, Semoga Bisa Menambah Ide Dapur Anda Untuk Membuatkan Masakan Yang Enak Untuk Keluarga Anda Dirumah. Terima Kasih, Semoga Bermanfaat.
Selasa, 05 Januari 2016
CHEESE BUN
Bahanya:
* 100 g tepung tapioca
* 1 butir telur, kocok lepas
* 30 g grated parmesan cheese
* 50 ml susu cair
* 50 ml air
* 1 1/2 sdm minyak zaitun
Cara Membutnya:
1.) Campur susu cair dgn air, minyak zaitun, didihkan lalu tuangkan dlm mangkok yg berisi tapioca aduk menggunakan spatula sampai agak dingin, baru uleni dgn tangan.
2.) Masukan telur kocok 1/2 dulu, uleni sampai tercampur rata. Tuangkan lg sisa telur, uleni lg. terakhir masukan keju parmesan cheese uleni sampai tercampur rata.
3.) Bagi adonan jadi 12 bagian, olesi minyak goreng di telapak tangan lalu bulatkan adonan. susun diloyang yg beralaskan kertas roti.
4.) Oven dgn suhu 170°C selama 20 - 25 menit.
5.) Angkat
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar