Minggu, 06 Maret 2016

TUMIS KANGKUNG CAMPUR TEMPÈ




Bahan :

1 ikat kangkung, potong2
200 gram tempe, potong dadu
1 sdm minyak goreng untuk menumis
10 biji cabe rawit (tingkat kepedasan sesuai selera)
1/2 sdt Royco
garam secukupnya

Bumbu :

- 4 siung bawang putih, memarkan, iris tipis
- 1 sjallotte/ 5 siung bawang merah, iris tipis
- 1 ruas lengkuas
- 2 lembar daun salam

Cara memasak :

· tumis bawang putih, bawang merah, daun salam dan lengkuas sampai wangi
· masukkan potongan tempe, aduk2
· masukkan garam dan royco terasi, aduk2 sampai matang
· masukkan kangkung dan aduk2 sampai layu
· angkat, sajikan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar